Model pengembangan kurikulum ada yang bersifat deduktif; prosesnya dari hal yang sangat umum menyangkut keperluan masyarakat kepada hal lebih khusus atau spesifik; model induktif : dari hal yang bersifat spesifik materi dan proses kurikulum kepada hal yang bersifat umum. Kurikulum dalam PBM meliputi :
1. Mega Level (the why)
Profil lulusan yang diharapkan, tujuan umum program; pengetahuan, keterampilan, sikap, dan kompetensi lainnya yang menekankan pengembangan disiplin ilmu.
2. Makro Level (the what)
Latihan dan modul tujuan lembaga, belajar dari materi dan silabus, penilaian tujuan, struktur, dan kegiatan evaluasi.
3. Mikro Level (the how)
Struktur kegiatan, jadwal sesi PBM, tutorial, struktur belajar mandiri, dan kemasan belajar.
0 komentar:
Posting Komentar